Bentuknya :
for (ungkapan1, ungkapan2, ungkapan3)
pernyataan;
Keterangan :
- Ungkapan 1 merupakan pernyataan inisialisasi.
- Ungkapan 2 sebagai kondisi yang menentukan pengulangan terhadap pernyataan atau tidak.
- Ungkapan 3 digunakan sebagai pengatur variabel yang digunakan di dalam ungkapan 1.
Contoh :
#include<iostream.h>
#include<conio.h>
void main()
{
clrscr();
int bil;
for(bil=1;bil<=5;bil++)
cout<<bil<<endl;
getch();
}
Hasilnya :
0 comments:
Post a Comment